Ekspektasi Fans Tim Oranye di Qatar

Jakartadetakpos.com- Timnas Belanda memiliki pengalaman buruk dikekalahan pada babak 16 besar Piala Eropa 2020 dari Republik Ceska. Kala itu, tim Oranje tidak diperkuat pemain-pemain bintang.

Memasuki Piala Dunia 2022 di Qatar dengan harapan tinggi dari para fans. Meskipun generasi emas seperti Wesley Sneijder hingga Arjen Robben sudah tiada, suporter tetap punya asa tinggi melihat Cody Gakpo dkk. berbicara banyak.

Sejak saat itu pula, Timnas Belanda bangkit dan meraih rentetan hasil positif. Mereka bahkan mengalahkan Belgia dua kali pada UEFA Nations League.

Di Piala Dunia 2022, Timnas Belanda berada satu grup dengan Qatar, Senegal, dan Ekuador. Bagaimana peluang pelatih Louis van Gaal mengawal anak asuhnya?

Timnas Belanda lolos ke Piala Dunia 2014. Seluruh negara memberikan dukungan setelah tahu eks manajer Manchester United (MU) itu mendapatkan kanker prostat.

Bertanding di Brasil, Belanda mampu melaju hingga semifinal. Klaas-Jan Huntelaar dkk., sayangnya, kandas dari Argentina lewat drama adu penalti.

Pada perebutan peringkat tiga, Timnas Belanda

Belanda Rajin Lahirkan Bintang, Tapi Sering Tak Bertaji di Level Internasional

Belanda memliki jersey kandang dengan warna oren. Warna ikonik itu diilhami oleh wangsa asal Willem van Oranje yang kemudian dikenal sebagai Bapak Bangsa Belanda. Corak tersebut digunakan oleh Willem ketika memimpin perang kemerdekaan melawan Spanyol pada periode 1568 hingga 1648.

Awalnya, Oranye merupakan salah satu dari tiga bagian warna bendera mereka. Hingga 1937, warna itu secara resmi digantikan dengan merah seperti kita kenal saat ini.
Timnas Belanda kerap melahirkan bintang dan menciptakan tim nasional yang kuat. Tapi semuanya seringkali gagal di kompetisi internasional.

Tiga kali mereka menyentuh final, tiga kali pula mereka gagal mengangkat trofi juara.

Kali terakhir Belanda menyentuh final adalah pada Piala Dunia 2010. Menghadapi Spanyol, gol tunggal Andres Iniesta menyebabkan Oranje kembali gagal meraih juara.

Timnas Belanda beruntung berada satu grup dengan lawan-lawan yang relatif enteng. Setidaknya, mereka bakal lolos ke 16 besar.

Pertahanan jadi senjata utama Van Gaal, di mana di sana ada duet Matthijs de Ligt dan Virgil van Dijk. Kemudian ada Nathan Ake serta Jurrien Timber.

Bola.com melansir prediksi Timnas Belanda hanya akan sampai pada semifinal.

Editor: AAdib

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *